Organisasi bisnis dan publik di negara maju menggunakan operations research sebagai basis mencapai tujuan secara optimum dengan orientasi efisiensi tinggi. Itulah yang membuat mereka sangat kompetitif dan solid sehingga dapat tumbuh pesat dengan rentabilitas yang optimum.
Buku Menulis Berita di Media Massa & Produksi Feature ini berisi materi-materi yang sebagian dikumpulkan dari bahan pelatihan yang pernah ditulis dan pernah disampaikan penulis dan kemudian digabungkan dengan ilmu jurnalistik. Materi-materi tersebut, antara lain dasar-dasar dan pengenalan ilmu jurnalistik, panduan cara menulis berita, penulisan berita menggunakan susunan, dan panduan penulisan …