Pajak merupakan salah satu instrumen penting bagi sebuah negara dan warga negaranya, mengingat pajak merupakan sumber pendapatan negara yang bermanfaat bagi pembangunan nasional dalam rangka mewujudkan kesejahteraan masyarakat. Dalam hal mengelola pajak, baik wajib pajak yang berperan dalam pembayaran pajak maupun pemerintah sebagai pemungut pajak, perlu pemahaman akan peraturan dan tata laksan…
Komunikasi digital merupakan bentuk dari interaksi institusi dan masyarakat dengan medium teknologi internet. Interaksi ini tidak sekadar menjalankan fungsi-fungsi kehumasan dan upaya meningkatan citra semata, melainkan juga membangun kepercayaan masyarakat yang pada akhirnya dapat melibatkan masyarakat dalam publikasi program-program yang dilaksanakan institusi. Terlebih di era digital, kebera…