Maraknya kejahatan korupsi terjadi disebabkan oleh banyak hal. Salah satu penyebab utama adalah ketidaktahuan masyarakat mengenai lingkup kejahatan korupsi tersebut. Meski dalam pertanggungjawaban pidana ketidaktahuan bukan alasan untuk menghindar dari tanggungjawab hukumnya, kebutuhan untuk menyosialisasikan lingkup kejahatan korupsi adalah hal yang sangat penting. Oleh karenanya perlu penjaba…
Pembahasan substansial buku argumen pembalikan beban pembuktian, sebagai metode prioritas dalam pemberantasan tindak pidana korupsi dan tindak pidana pencucian uang ini memberikan solusi terhadap upaya dengan menempatkan hukum pidana sebagai primum remedium bagi pengembalian kerugian keuangan negara.
Fenomena korupsi telah menjadi hal pelik untuk diselesaikan. Dengan mengetahui teknik, gejala, dan strategi korupsi diharapkan masyarakat, aparat penegak hukum, dan anggota legislatif dapat mencegah terjadinya tindak pidana korupsi.