Kolaborasi teori psikologi modern dengan konsep Islam tentang manusia sangat jarang digarap dengan serius. Perspektif Islam tentang manusia masih tersebar sebagai teks suci, belum terumuskan dalam bentuk teori empiris. Padahal bukan tidak mungkin kolaborasi tersebut dapat melahirkan teori psikologi baru yang sangat mungkin memberikan kontribusi bagi usaha memahami sisi psikologi manusia. Dimot…
Buku yang langka ini tidak hanya memberikan wawasan tentang sejarah, tetapi juga menyuguhkan informasi praktik ekonomi dan keuangan menggunakan prinsip syariah yang dilakukan oleh kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia. Kajian buku ini berupaya mengeksplorasi tujuh pembahasan pokok: pertama, sektor keuangan publik yang meliputi instrumen zakat, pajak, ghanimah, waris, fa’i (upeti), dan denda; k…