Untuk mengurangi nilai pengidap atau kematian karena diabetes maka sangat penting untuk mengklasifikasikan individu untuk secepatnya melakukan tes medis untuk mengetahui positf atau negatif diabetes. Dengan metode Random Forest hasil nilai akurasi akan lebih akurat dengan terbuatnya banyak pohon lalu dilakukan majority vote untuk pengambilan Keputusan. Maka dari itu tujuan dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan prediksi kemungkinan diabetes secara dini lalu mengklasifikasikan penyakit diabetes tahap awal menggunakan algoritma Random Forest.