Perpustakaan Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
Daftar Katalog Skripsi, Tesis dan LKKP

Word of Mouth dalam Penjualan Produk UMKM "Anda" Snack and Bakery

No image available for this title
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh komunikasi pemasaran word of mouth yang digunakan oleh Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Anda Snack and Bakery sebagai strategi promosi penjualan produk. Keberadaan produk olahan makanan kue dan roti yang ditawarkan telah menarik banyak minat konsumen di wilayah Kecamatan Cibitung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana word of mouth dalam penjualan produk Anda Snack and Bakery menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif yang dilakukan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik validitas data menggunakan triangulasi data sumber wawancara terhadap konsumen Anda Snack and Bakery. Penelitian ini menggunakan konsep word of mouth Sernovitz tentang dimensi word of mouth. Hasil Penelitian ini menunjukan adanya area pemasaran dan pendapatan penjualan produk yang meningkat setiap tahunnya. Keberhasilan tersebut dilakukan Anda Snack and Bakery dengan memperhatikan faktor budaya, sosial, dan pribadi konsumen. Sedangkan word of mouth yang dilakukan konsumen didorong oleh pengalaman langsung setelah mengonsumsi, harga produk yang terjangkau, serta respon pelayanan oleh Anda Snack and Bakery.
Ketersediaan
S09687FIK 0159 2024BekasiTersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

FIK 0159 2024

Penerbit

Ilmu Komunikasi : .,

Deskripsi Fisik

-

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

-

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

67 hlm

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.