Perpustakaan Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
Daftar Katalog Skripsi, Tesis dan LKKP

Komunikasi Edukasi Beauty Vlogger @christyrsm di Media Sosial Instagram (Studi Edukasi Skintone dan Kesehatan Kulit pada Followers @christyrsm)

No image available for this title
Penelitian ini untuk mengkaji bagaimana akun Instagram @christyrsm mengedukasi mengenai skin tone melalui konten yang disediakan. Media sosial, khususnya Instagram, telah menjadi platform penting untuk menyebarkan informasi dan tren kecantikan, termasuk topik skin tone. Dengan menggunakan metode analisis konten dan wawancara mendalam terhadap pengikut akun tersebut, penelitian ini mengeksplorasi jenis konten yang disediakan, respons pengikut, serta pemahaman mereka terhadap topik skin tone. Hasil penelitian menunjukkan bahwa akun @christyrsm secara aktif menyajikan berbagai informasi tentang skin tone dan kesehatan kulit melalui foto, video, dan cerita interaktif. Konten yang disediakan tidak hanya berfokus pada tren kecantikan saat ini tetapi juga memberikan edukasi mengenai pemilihan produk, perawatan kulit, dan perbedaan skin tone. Respons dari pengikut menunjukkan bahwa konten tersebut memberikan nilai tambah dalam pemahaman mereka tentang keberagaman skin tone dan bagaimana memilih produk yang sesuai. Kesimpulannya, akun Instagram @christyrsm memainkan peran penting dalam edukasi mengenai skin tone di kalangan pengikutnya. Penelitian ini memberikan wawasan yang mendalam tentang bagaimana media sosial dapat digunakan sebagai alat efektif untuk mengedukasi dan memberdayakan individu dalam memahami dan merawat keberagaman skin tone.
Ketersediaan
S09733FIK 0205 2024BekasiTersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

FIK 0205 2024

Penerbit

Ilmu Komunikasi : .,

Deskripsi Fisik

-

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

-

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

59 hlm

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.