Perpustakaan Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
Daftar Katalog Skripsi, Tesis dan LKKP

Pola Komunikasi Antarpribadi Pasangan Suami Istri yang Menjalani Pernikahan Jarak Jauh di BLOK G Perumahan Taman Alamanda

No image available for this title
Kualitas komunikasi memegang peranan penting dalam memperkuat komitmen pernikahan, karena komitmen dalam perkawinan terbentuk dan diperkuat melalui interaksi komunikasi antar pasangan. Fenomena suami istri menjalin pernikahan jarak jauh mungkin terjadi karena adanya komitmen lain yang harus dilaksanakan oleh pasangan tersebut. Pasangan yang memutuskan menjalani pernikahan jarak jauh sering kali dipengaruhi oleh faktor-faktor seperti pekerjaan atau pendidikan. Secara khusus, dalam upaya mencapai kemajuan karir, banyak individu menghadapi tuntutan untuk bergerak secara mobilitas dalam pekerjaan mereka. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pola komunikasi antarpribadi yang diterapkan pasangan suami-istri dalam menjalani pernikahan jarak jauh dalam mempertahankan hubungan. Konsep yang digunakan dalam penelitian ini adalah komunikasi, komunikasi antarpribadi, pernikahan, pernikahan jarak jauh, pola komunikasi, dan pemeliharaan hubungan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan subjek penelitian yaitu pasangan suami istri yang menjalani pernikahan jarak jauh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua pasangan menggunakan pola komunikasi sekunder sebagai pola komunikasi yang utama, pola komunikasi lainnya mengikuti dengan alur mereka berkomunikasi secara pribadi. Dalam hubungan jarak jauh, selain komunikasi penting untuk saling terbuka, saling percaya, dan saling jujur satu sama lain untuk memelihara hubungan agar tetap harmonis.
Ketersediaan
S09823FIK 0295 2024BekasiTersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

FIK 0295 2024

Penerbit

Ilmu Komunikasi : .,

Deskripsi Fisik

-

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

-

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

52 hlm

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.