Perpustakaan Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
Daftar Katalog Skripsi, Tesis dan LKKP

Prarancangan Pabrik Acrylamide Dari Acrylonitrile dan Air Dengan Proses Hidrolisis Katalitik Kapasitas 50.000 Ton/Tahun

No image available for this title
Acrylamide merupakan senyawa organik yang sering dimanfaatkan sebagai bahan dasar pembuatan polyacrylamide yang berguna sebagai flokulan pada water treatment dan aditif pada pengolahan limbah industri kertas. Sedangkan bahan baku pembuatan acrylamide adalah acrylonitrile dan air masuk reaktor. Umpan masuk reaktor yang berisi katalis raney Copper, reaksi terjadi pada reaktor bersifat eksotermis. Untuk memenuhi kebutuhan acrylamide di dalam negeri maka direncanakan pendirian pabrik acrylamide melalui proses hidrolisis katalitik di dalam reaktor fixed bed, pada suhu 70°C dan tekanan 1 atm. Pabrik acrylamide dirancang dengan kapasitas produksi 50.000 ton/tahun dan produk yang dihasilkan adalah larutan acrylamide 98%. Lokasi pabrik direncanakan di Cilegon, Banten dan dibangun di atas tanah seluas 12.585 m2 dengan pertimbangan dekat dengan lokasi pemasaran dan transportasi lebih mudah, pabrik beroperasi selama 24 jam per hari selama 330 hari per tahun.
Ketersediaan
S10030KIM 0028 2024BekasiTersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

KIM 0028 2024

Penerbit

Teknik Kimia : .,

Deskripsi Fisik

-

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

-

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

126 hlm

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.