Perpustakaan Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
Daftar Katalog Skripsi, Tesis dan LKKP

Analisis Penjualan Sparepart Menggunakan Metode Naive Bayes di Pt. Rotaryana Engineering

No image available for this title
PT.Rotaryana Engineering, sebagai salah satu perusahaan yang berfokus pada penjualan sparepart dapur, memainkan peran strategis dalam memenuhi kebutuhan pelanggan terkait perawatan dan perbaikan peralatan dapur. Brand Electrolux merupakan brand dengan penjualan terbanyak di PT.Rotaryana Engineering, Pada periode Mei 2023 – Mei 2024 tercatat ada 609 Item berbeda terjual di brand Electrolux dengan total penjualan lebih dari 4 Miliar Rupiah. Dengan alasan inilah maka penulis mengambil judul “Analisis penjualan sparepart menggunakan metode Naive Bayes di PT.Rotaryana Enginnering”. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan bagi manajemen PT.Rotaryana Engineering dalam pengambilan keputusan terkait kebijakan stok sparepart yang pada gilirannya akan mendukung peningkatan penjualan dan kepuasan pelanggan perusahaan.
Ketersediaan
S10259INF 0170 2024BekasiTersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

INF 0170 2024

Penerbit

Informatika : .,

Deskripsi Fisik

-

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

-

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

45 hlm

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.