Perpustakaan Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
Daftar Katalog Skripsi, Tesis dan LKKP

Analisis Efektivitas Preventive Maintenance Pada Mesin Xl105 Menggunakan Metode RCM (Studi Kasus di PT. Graphic Packaging International)

No image available for this title
Penelitian ini dilakukan di PT Graphic Packaging International, perusahaan kemasan berbasis kertas yang menggunakan mesin cetak offset speedmaster XL105. Permasalahan utama adalah tingginya downtime pada unit chiller, dengan 51 kejadian breakdown dan total downtime 45 jam pada periode Januari 2023–Mei 2025. Metode yang digunakan adalah Reliability-Centered Maintenance (RCM) melalui pengumpulan data downtime, perhitungan Mean Time To Failure (MTTF) dan Mean Time To Repair (MTTR), serta analisis distribusi kegagalan menggunakan software minitab19. Identifikasi akar masalah dilakukan dengan diagram pareto dan fishbone untuk menentukan prioritas perawatan. Hasil penelitian menunjukkan nilai MTTF chiller sebesar 1,366 jam, MTTR 3,917 jam, dan tingkat keandalan mesin hanya 36%. Penerapan RCM memberikan efisiensi biaya perawatan sebesar 20%, dari Rp 51.864.090 menjadi Rp 41.491.272, sekaligus mengurangi frekuensi downtime. Usulan perbaikan berupa jadwal preventive maintenance yang lebih terstruktur, peningkatan kompetensi teknisi, serta pengelolaan stok komponen kritis diharapkan dapat meningkatkan keandalan mesin serta mendukung pencapaian target produksi perusahaan.
Ketersediaan
S12025TID 0150 2025BekasiTersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

TID 0150 2025

Penerbit

Teknik Industri : .,

Deskripsi Fisik

-

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

-

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

87 hlm

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.