Analisis Pengendalian Kualitas Produk Trass Reng untuk Meminimalisasi Produk Cacat dengan Metode Statictical Processing Control di PT Tata Logam Lestari
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa akar permasalahan yang dominan dalam proses produksi Trass Reng yaitu defect melengkung, defect tinta dan penyok diserta faktor mesin, manusia, metode dan lingkungan yang telah dianalisis dengan diagram sebab-akibat (fishbone diagram). Setelah dilakukan perhitungan nilai defect proses dilakukannya perbaikan menggunakan Metode SPC (Stastistical Proces Control), dimana sebelumnya 8.390 unit menjadi 3765 unit.