Buku ini berhasil memberikan kita gambaran bagaimana memahami CSR dalam konteks yang benar, baik dari sisi rasio maupun nurani. Dengan demikian, ditengah koreksi global terhadap sistem kapitalisme buku ini bisa menjadi mata hati bagi para businessman. Pemahaman CSR dalam konteks yang salah, bisa mengakibatkan perusahaan salah mengantisipasi arah dunia bisnis di masa depan. Dalam dunia yang teru…
Buku ini berisi tentang peranan seorang pemimpin yang harus menampakkan fungsi kepemimpinan. Fungsi kepemimpinan merupakan fungsi untuk mengajak maupun menghimbau bawahan agar dengan penuh kemauan mengabdi dalam mencapai tujuan bersama dengan mengerahkan kemampuan secara maksimal. Faktor penentu keberhasilan seorang pemimpin adalah teknik kepemimpinannya, yaitu cara seorang pemimpin dalam menci…