Buku ini menyajikan pembahasan mengenai sistem dalam makna sosiologi kekuasaan, negara, dan masyarakat sipil dalam sosiologi kekuasaan, sumber-sumber kekuasaan, hubungan struktur sosial, media massa dalam sosiologi kekuasaan, dan lain-lain. Buku ini dapat digunakan oleh mahasiswa ilmu sosial dan ilmu politik, dosen, maupun masyarakat umum.
Buku ini memberikan pembahasan melalui berbagai penelusuran sejarah mengenai perkembangan pemikiran ilmu politik dan penggambaran dari pemikiran tersebut, yang merupakan kahazanah pemikiran dari ilmuwan klasik maupun modern. Dapat dimanfaatkan untuk menganalisis penyelenggaraan negara serta mengarahkan perbaikan dan perubahan keadaan suatu negara