Semua bisnis dengan cermat mencatat aset finansial mereka. Tetapi, pernyataan finansial itu tidak pernah menyebut salah satu aset perusahaan yang paling vital dan tidak mungkin diganti yaitu waktu. Sudah sepatutnya waktu mendapatkan pemantauan ketat yang sama seperti aset lainnya. Waktu selalu berjalan dengan laju tertentu dan konstan , kita tidak mungkin menciptakan waktu. Karena itu, kita waj…
Memimpin manusia memberikan wawasan luas mengenai pengetahuan praktis, penelitian dan teori dalam mengembangkan karyawan yang dibutuhkan di tempat kerja . Pandangan , Pengalaman dan konsep teoritis yang disajikan dalam buku ini memberikaN Alternatif Pemecahan Masalah Yang Berhubungan Dengan Pengembangan Sumber Daya Manusia , Hubungan Atasan/Bawahan, Komunikasi Efektif Peran Serta Karyawan Dan T…
Untuk menghadapi dunia bisnis dewasa ini, dituntut kinerja pegawai yang tinggi untuk pengembangan perusahaan. Manajer harus mampu membangun dan mengembangkan kinerja dalam lingkungan serta manajemen yang memadai untuk menhasilkan pegawai yang berkinerja tinggi